Sabtu, 13 Juli 2013

LAPORAN KEGIATAN PENYULUHAN KESEHATAN SENAM IBU HAMIL



LAPORAN KEGIATAN PENYULUHAN KESEHATAN SENAM IBU HAMIL DIDESA BONE-BONE KEC.BARAKA KAB.ENREKANG


A.    Persiapan
1.      Sebelum kami melaksanakan kegiatan penyuluhan kepada warga deasa bone-bone, panitia terlebih dahulu membicarakan waktu dan tempat penyuluhan.
2.      Kami melakukan koordinasi kepada toko-toko masyarakat.
3.      Panitia melakukan persiapan penyuluhan.
4.      Sebelum penyuluhan kami membuat preplening penyuluhan
5.      Kami membuat undangan untuk para warga  yang di undang dalam kegiatan penyuluhan

B.     Pelaksanaan
Penyuluhan kesehatan yang telah dilakukan mahasiswa psik stik Makassar  yang sementara menjalani  KKN di Desa Bone-bone Kec.baraka  Kab.Enrekang

Pada hari  rabu tanggal 7 November 2012 pukul 10.00 di desa bone-bone melaksanakan penyuluhan tentang kesehatan senam ibu hamil.

1 komentar:

  1. terim kasih informasinya mas..
    sangat beramanfaat sekali .
    btw kalau boleh ngasih referensi mungkin bisa disini
    http://www.tanyadok.com/kesehatan/senam-hamil-untuk-persalinan-lancar

    BalasHapus